PBB: Pandemi Covid-19 Krisis Kemanusiaan Terburuk Sejak Perang Dunia II

PBB: Pandemi Covid-19 Krisis Kemanusiaan Terburuk Sejak Perang Dunia II

Gelora News
facebook twitter whatsapp


GELORA.CO - Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres menggambarkan pandemi COVID-19 sebagai krisis kemanusiaan terburuk sejak Perang Dunia II. Guterres, merilis laporan PBB terbaru tentang dampak sosial-ekonomi, memperingatkan wabah itu akan menyebabkan resesi ekonomi.

PBB mengatakan wabah ini dapat menyebabkan ketidakstabilan global, kekacauan dan konflik di dunia. Dia juga menyerukan tindakan terpadu dan

Laporan PBB yang dirilis setelah pandemi COVID-19 terus mencengkeram lebih banyak negara. Jumlah infeksi di seluruh dunia saat ini sekitar 850.000 dengan lebih dari 41.000 kematian.

Guterres menekankan pentingnya bantuan yang diberikan kepada negara-negara terbelakang termasuk dukungan untuk perawatan kesehatan dan mengatasi pengangguran. (*)
BERIKUTNYA
SEBELUMNYA
Ikuti kami di Google Berita